Selamat Datang, Para Pecinta Kopi!

Kopi adalah sebuah minuman yang telah dikenal, dinikmati dan dicintai oleh orang-orang di seluruh dunia.

Setiap harinya, orang-orang menikmati secangkir kopi, baik dalam kesibukan, waktu santai, maupun waktu bercengkrama dengan teman-teman, sahabat, rekan-rekan kerja, dan keluarga.

Bagi anda antusias kopi, anda bisa menikmati kopi kapanpun dan dimanapun.

Pecinta kopi manual bisa memilih metode brewing favorit mereka: French Press, Moka Pot, Turkish, Syphon, AeroPress, Rok PressoVietnam Drip, atau V60.

Bagi para Cafe, untuk menyajikan minuman-minuman kopi seperti Espresso, Cappuccino, Mocchaccino, Frappuccino, Cafe Latte, Risrestto, Macchiato, anda butuh berbagai mesin kopi yang baik agar Barista anda bisa berperforma secara maksimal.

Temukan alat-alat dan perlengkapan kopi anda di Kopi Jayakarta!


Order produk kami melalui:

Belanja di Tokopedia!        Belanja di Bukalapak!

HOT PRODUCTS!

Coffee Beans

Coffee Maker

Barista Tools

Espresso Glass One Shot
Paket Barista Milk Jug + Frother

Berita

Lihat juga